6 Hal Ini Akan Membuat Lebih Seru Kejurnas Slalom 2018

Sabtu, 03/02/2018 15:38 WIB

mobilinanews (Jakarta) - Pada acara Seminar dan Sertifikasi Lisensi 2018 kerjasama IMI DKI dan IMI Pusat di Dapur Sunda, Gedung Smesco Jakarta, Sabtu (3/2/2018) juga disampaikan beberapa hal baru yang akan diberlakukan di Kejurnas Slalom 2018.

"Ada 6 hal penting yang akan diterapkan di Kejurnas Slalom 2018, dan itu akan membuat event tahun ini menjadi lebih menarik dan meriah," ujar Usman Adie, komisi Slalom IMI Pusat

Ke-6 hal tersebut adalah sebagai berikut.

1. Kejurnas Wanita dimulai 2018.
a.        Tambah peserta, publikasi dan sosialisasi.
b.       Libatkan lebih banyak wanita berperan di team.
2.       Kejuaraan Asia.
a.        Indonesia di Bali, peserta bisa lebih dari 2 Juara Kelas A.
b.       Luar Negeri hanya 2 pembalap teratas Kelas A,dipilih sebulan sebelum Kejuaraan Asia,
3.       Eksebisi Tandem, akan disosialisasikan pada awal putaran.
4.       Kejuaraan Lokal Komunitas, belum pernah ikut slalom,mobil one make disediakan oleh Promotor dan sponsor.
5.       Persiapan PON 2020, usia 23 tahun.
6.       Komisi slalom akan melibatkan banyak narasumber unt perbaikan, team dimohon bisa memberi masukan. (Budsan)

TERKINI
Honda Resmikan Layanan Bodi dan Cat Baru di Mitra Lenteng Agung Depok Jawa Barat, Perluas Layanan Purnajual Hampir 100 Peserta Mengikuti Kompetisi Safety Riding Motor Honda Regional Jakarta-Tangerang, Ini Daftar Pemenangnya Mendukung Pelari Perempuan Berprestasi, Mazda Jadi Official Vehicle Partner Women Half Marathon 2024 Jakarta Begini Cara "Kartini Zaman Now" Belajar Mengendarai Motor yang Aman Bersama Honda