Autonews

Selasa, 19/03/2024 12:22 WIB
Wahana Makmur Sejati Tebar Promo Maret Motor Honda, Simak Model-Modelnya

“Bulan Maret bertepatan dengan bulan Ramadan. Di bulan yang penuh berkah ini, kami berupaya memberikan promo-promo semenarik mungkin kepada konsumen setia motor Honda," kata Division Head of Sales PT WMS Olivia Widyasuwita.

Selasa, 19/03/2024 11:15 WIB
2 Raja Pemain Mobil Bekas Melebur, OLX Autos dan Mobil88 Jadi OLXmobbi

mobilinanews (Jakarta) - Grup Astra terus memperluas dan memperkuat ekosistem pasar mobil bekas di Tanah Air. Senin (19/3) PT Astra Digital Mobil (ADMO) secara resmi memperkenalkan OLXmobbi. OLXmobbi lahir dari penggabungan antara mobbi, OLX Autos dan juga mobil88 yang berada di bawah nau

Selasa, 19/03/2024 10:50 WIB
BYD Luncurkan Yangwang U9: Supercar Tercepat dari China, Capai Kecepatan 100 km/jam dalam Waktu 2,36 Detik

Supercar revolusioner ini bernama Yangwang U9, yang telah meraih ketenaran karena kemampuannya untuk melesat dari diam hingga mencapai kecepatan 100 km/jam dalam waktu yang mengagumkan, hanya 2,36 detik.

Selasa, 19/03/2024 09:55 WIB
Otoproject Merayakan Pembukaan Garage Terbaru di Bandung, Tingkatkan Koneksi dengan Konsumen

Martin, Founder Otoproject, menyatakan bahwa pembukaan Otoproject Garage di Bandung merupakan hasil dari banyaknya permintaan dari konsumen.

Selasa, 19/03/2024 01:38 WIB
GR Garage Auto2000 Sediakan Paket Modifikasi Toyota All New Agya, Harga Sangat Kompetitif

Aplikasi all new platform, memberikan kesempatan bagi sporty hatcbback ini untuk memberikan kabin yang lebih lega dan nyaman dibandingkan model lawas. 

Selasa, 19/03/2024 00:18 WIB
Cabang Wahanaartha Ritelindo Sabet Berbagai Penghargaan di Awal Tahun 2024, Ini Yang Paling Bergengsi

"Proses penilaian untuk penghargaan ini berlangsung sepanjang tahun 2023, menegaskan kesuksesan Cabang WARI yang didorong oleh konsistensi dalam menerapkan Network Operational Standard (NOS). Penghargaan ini mencerminkan pengakuan atas komitmen kami terhadap kualitas layanan, inovasi, dan kontrib

Senin, 18/03/2024 14:15 WIB
Hino Truck Siapkan Mobile Workshop Untuk Support Palayanan Posko Mudik 2024 Bagi Bus

PT Hino Motors Sales Indonesia berkomitmen untuk mengawal para pemudik yang akan pulang ke kampung halaman pada perayaan Idul Fitri 1445 H. Mereka bakal menyiapkan posko mudik di berbagai daerah yang dilintasi pemudik untuk menjamin keamanan operasional bus Hino.Salah satu inovasi yang m

Senin, 18/03/2024 12:09 WIB
BYD Seagull, Mobil Listrik Termurah Tipe Hatchback Dengan Banderol Rp 160 Jutaan

BYD Seagull memiliki bodi hatchback dan tetap dipertahankan dalam konfigurasi 5 pintu, dengan panjang maksimal sekitar 3.780 mm, mirip dengan panjang Honda Brio.

Senin, 18/03/2024 10:40 WIB
Suzuki Burgman Street 125 EX Ramaikan Persaingan di Pasar Motor Skutik Premium, Ini Nilai Plusnya

Dibanderol oleh PT Suzuki Indonesia Sales dengan harga sekitar 24 jutaan, Suzuki Burgman Street 125 EX masuk sebagai pesaing Yamaha Lexi 155 di segmen skutik premium di Indonesia.

Senin, 18/03/2024 09:54 WIB
BYD Gebrak Pasar dengan Menghadirkan Mobil Listrik Terbaru, Harga Jauh Lebih Miring

Mobil baru yang diberi nama BYD Yuan Up ini akan menjadi bagian dari seri Dynasty, mengadopsi teknologi e-Platform 3.0 yang telah sukses digunakan pada model-model lain seperti Atto 3.

Senin, 18/03/2024 08:18 WIB
Chery Bernasib Mujur, Dapat Order Dari Pemerintah Italia Untuk Memproduksi Mobil Listrik

Meskipun belum ada keputusan final, Chery dianggap sebagai opsi yang paling diharapkan oleh pemerintah Italia. Jochen Tueting, Direktur Manajer Chery Europe, menyatakan optimisme atas prospek penjualan di Eropa yang cukup tinggi untuk mendukung pendirian pabrik perakitan lokal.

Minggu, 17/03/2024 16:10 WIB
Pengelola PIK 2 Support Drag Race HI-Drone HOGERS Indonesia, Beri Dampak Ekonomi Luas!

HOGERS Indonesia akan kembali memanaskan dunia balap dan komunitas tanah air dengan menggelar HOGERS Indonesia Drag Race of National Event (HI-DRONE) akan berlansgung 17-18 Mei 2024 di Pantai Indah Kapuk 2 (PIK) Jakarta Utara. Bagi pihak Agung sedayu Group yang menjadi otoritas dan pengel